MEMBUAT BLOK SENDIRI DENGAN MENGHITUNG BMI


Nama : RITMA AMALIA NURWAHYUNI

Kelas : 9C

No Presensi : 26


Jadi setelah kita menghitung luas tabung kali ini kita memasuki tugas suprogram yang kedua yaitu menghitung Body Mass Index (BMI). Subprogram dapat dibuat dengan cara mendefinisikan blok perintah sendiri. Hal ini dapat dilakukan dengan cara membuat suatu blok perintah, kemudian mendefinisikan hal yang dilakukan oleh blok perintah tersebut dengan cara menambahkan blok perintah yang sesuai.

Untuk menunjukkan cara membuat dan mendefinisikan blok perintah sendiri dan menggunakannya untuk memecah program, membuat ulang program Body Mass Index (BMI).


Klasifikasi berat badan dengan metode BMI :





Di bawah ini program Scratch untuk perhitungan tabung : 



lalu pada setiap sprite kurus , normal , gemuk dan obesitas diberi kode seperti di gambar dibawah ini hanya diganti sesuai spritenya.





Ini adalah hasil dari program dalam bentuk Video :





Berikut adalah link google drive :